Header image

Bagaimana

Perjalanan ditempuh dengan sepeda motor trail dan backpacking/camping untuk menyusuri pulau-pulau besar. Pulau-pulau kecil dikunjungi dengan kapal apa saja yang tersedia, yang jika mungkin bisa memuat sepeda motor. Sebagian lokasi dicapai dengan jalan kaki dan kapal nelayan kecil.

Sepeda motor dilengkapi dengan GPS tracker (geopositioning sattelite), sehingga perjalanan bisa dipantau secara “live” dari Jakarta.

Metode ini memungkinkan untuk mendapat obyek liputan lebih banyak, serta mewawancara sumber lebih banyak.

Bahan riset, reportase dan wawancara yang terkumpul dari lapangan sebagian langsung ditulis dan di-upload ke website; sebagian lagi dikirim dalam bentuk digital dan hardcopy ke kantor pendukung di Jakarta.

Untuk Tracking melalui Google Earth silahkan download file KML dibawah ini, file berformat zip setelah anda download kemudian extraks, file KML terdapat didalamnya kemudian open melalui Google Earth, Tracking akan mendeteksi posisi Farid Gaban & Ahmad Yunus Berada :

This is not a valid download id

Tracking melalui website dengan memanfaatkan Google Maps juga bisa dilakukan dengan membuka link dibawah ini :

Traking Zamrud-Khatulistiwa dengan Google Maps